8 Juni Hari yang Paling Dicintai Allah, Ada Apa Ditanggal Itu? Simak Penjelasan Ustaz Abdul Somad Berikut

8 Juni Hari yang Paling Dicintai Allah, Ada Apa Ditanggal Itu? Simak Penjelasan Ustaz Abdul Somad Berikut

Ustaz Abdul Somad--

NASIONAL, CURUPEKSPRESS.COM - Amal dalam Islam diartikan sebagai pekerjaan yang dilakukan dengan maksud tertentu.

Ada begitu banyak amalan yang diajarkan dalam Islam kepada para pengikutnya, baik yang bersumber dari Al-Quran maupun sunnah Nabi Muhammad Shallallahu alaihi wa salam.

BACA JUGA:Kematian Itu Sangat Dekat, Sudah Siapkah Kita? Kata Ustaz Adi Hidayat

BACA JUGA:Mimpi Bertemu Orang Yang Sudah Meninggal, Apa Itu Asli Mereka atau Jin? Simak Penjelasan Ustaz Abdul Somad

Da'i kondang, Ustaz Abdul Somad dalam ceramahnya pernah menerangkan sebuah amalan yang sangat baik dan dicintai Allah di awal bulan Dzulhijjah.

Amalan apakah yang dimaksudkan oleh Ustaz Abdul Somad itu, sehingga Allah begitu cinta dengan amalan tersebut? Berikut penjelasan lengkap dari sang da'i, simak sampai tuntas.

BACA JUGA:Apa Hukum Membaca Al-Quran Lewat HP, Bolehkah? Begini Penjelasan Ustaz Abdul Somad

BACA JUGA:Mengapa Allah Memberikan Ujian dan Cobaan Kepada Kita, Ustaz Abdul Somad Menjawab

 

Seperti dikutip curupekspress.com dari channel YouTube resminya @Ustadz Abdul Somad Official, sang da'i mengatakan, siapa saja yang memilik handphone maka catatlah ini.

Tanggal 8 Juni 2024 adalah hari yang paling disukai dan dicintai Allah Subhanahu wa taala. Kalau tahun depan berubah dan mundur 11 hari, ujar Ustaz Abdul Somad.

BACA JUGA:Kasus Bayi Dibuang Depan RSUD Curup, Dikaji Menurut Islam dan Ini Penjelasan Ustaz Abdul Somad

BACA JUGA:Berikut Tanda-tanda Kiamat yang Sering Dirasakan Tapi Tidak Disadari, Kata Ustaz Adi Hidayat

 

Sumber: