Resekomendasi Olahan Kikil : Resep Lontong Kikil
Lontong Kikil-ILUSTRASI/NET-
FOOD,CURUPEKSRESS.COM - Lontong kikil adalah makanan tradisional yang terdiri dari lontong dan kikil sapi, cara menghidangkan adalah dengan mangkuk atau dengan piring, lontong dipotong-potong kecil kemudian kikil dituangkan bersama kuah yang panas, dan dimakan dalam keadaan hangat.
Yuk simak resep dibawah ini.
- 500 gr kikil sapi
- 2,5 liter air kaldu sapi boleh pakai air biasa
- 1 sdm garam
- 1/2 sdm gula
- 1/2 sdm penyedap
- 1 sdt lada bubuk
BACA JUGA:Olahan Daging Kurban : Resep Daging Bakar
BACA JUGA:Bikin Nagih! Resep Cumi Mercon Pedas
- 3 cabe merah besar
- 2 ruas kunyit bakar
- 2 ruas jahe
- 1 ruas kencur
- 2 ruas temu kunci
- 3 btr kemiri sangrai
- 10 siung bawang merah
- 5 siung bawang putih
- 1/2 sdt jintan
- 1 sdt ketumbar bubuk
BACA JUGA:Resep Tengkleng Kambing Masakan Yogyakarta
BACA JUGA:Resep Sate Daging Kurban
Bumbu cemplung:
- 4 lembar daun salam
- 4 lembar daun jeruk purut
- 2 batang serai
Bahan pelengkap:
- Lontong
- Jeruk nipis
- Irisan daun bawang
- Bawang goreng
- Sambal kemiri
BACA JUGA:Resep Menu Simple Tumis Pepaya Muda
Sumber: