Resep Jengkol Balado Masakan Penambah Nafsu Makan
Jengkol Balado-ILUSTRASI/NET-
FOOD,CURUPEKSPRESS.COM - Jengkol balado adalah salah satu makanan yang digemari oleh banyak orang. Jengkol merupakan sumber protein dan lemak.
Yuk simak resep dibawah ini.
- 1 kg Jengkol tua
- 35 biji Cabe merah keriting
- 15 Cabe setan Di Haluskan
- 15 siung Bawang merah Di Haluskan
- 13 siung Bawang putih Di Haluskan
- 1 ruas lengkuas di geprek
- 2 batang sereh di geprek
- 3 lembar daun salam
- secukupnya Minyak goreng
- Secukupnya Garam
- Secukupnya Penyedap
BACA JUGA:Resep Pepes Bandeng Masakan Khas Purwokerto
BACA JUGA:Resep Soto Lesah Makanan Khas Magelang
- Rebus Jengkol sampai empuk, lalu tiriskan dan jengkol di geprek (jangan sampai gepeng)
- Lalu jengkol Di goreng sebentar biar garing
- Masukan Semua Bumbu di wajan yang sudah di beri minyak
- Masak Bumbu dengan api sedang sampai matang
- Kemudian masukan jengkol, dia aduk-aduk sampai rata,
- Lalu tambahkan air secukupnya dan tambahkan Garam dan penyedap, aduk-aduk sampai air menyusut
- Koreksi rasa, Dan jengkol Balado siap di hidangkan.
Sumber: