Resep Tutug Cikur

Resep Tutug Cikur

Tutug Cikur-ILUSTRASI/NET-

CURUPEKSPRESS.COM - Tutug cikur adalah makanan yang berbahan dasar nasi dengan cikur dan dilengkapi pula bumbu-bumbu untuk menciptakan rasa yang tidak biasa. Tutug cikur ini bisa dinikmati langsung atau juga bisa dinikmati dengan lauk lainnya.

Mari simak resep dibawah ini.

 

Bahan-bahan:

  • 1 piring nasi
  • 1 cm cikur
  • 2 siung bawang putih
  • 2 siung bawang merah
  • 3 buah cabe rawit
  • 1 buah cabw rawit merah

BACA JUGA:Resep Kue Clorot Citarasa Nusantara

BACA JUGA:Resep Pempek Panggang Dos

 

Cara Membuat:

  1. Panggang semua bumbu.
  2. Ulek kasar.
  3. Masukkan sepiring nasi dan aduk sampai merata. Sajikan.

Sumber: