Warga Diminta Cermati DPT
CE ONLINE - Komisi Pemilihan Umum (KPU) Kabupaten Rejang Lebong segera mengumumkan Daftar Pemilih Tetap (DPT) Pilkada serentak 2020 ke publik. Dimana DPT sendiri akan diumumkan ke publik mulai 28 Oktober sampai dengan 6 Desember 2020.
"DPT sudah disahkan dan diplenokan, dan dalam waktu dekat segera kita umumkan ke publik.
Oleh karena itu, kita meminta kepada masyarakat untuk meneliti dan ikut mencermati DPT itu. Apakah namanya terdaftar atau tidak di dalam DPT," sampai Koordinator Divisi Perencanaan, Informasi dan Data KPU Kabupaten Rejang Lebong, Lusiana SPd kepada wartawan.
Menurutnya, ketika namanya tidak terdaftar dalam DPT yang diumumkan ke publik nanti padahal mememuhi syarat untuk memilih, kata Lusi bahwa masyarakat bisa segera melaporkannya baik melalui Panitia Pemungutan Suara (PPS), Panitia Pemilihan Kecamatan (PPK) maupun langsung kepada petugas KPU Kabupaten RL. Bersambung …
Baca selengkapnya di Koran Harian Curup Ekspress edis Sabtu, 24 Oktober 2020
IKUTI JUGA AKUN MEDSOS CE DIBAWAH INI:
Sumber:
- Share: /*props */?> /*google ads */?> /*geniee */?> /*amp advernative */?>
- 1 22 Guru PAI di Rejang Lebong Lulus PPG
- 2 Bulog Segera Salurkan Banpang Tahap III Alokasi Desember
- 3 Fikri Thobari Terbuka dan Siap Rangkul Pesaingnya di Pilkada, Fikri : Mari Kita Bersatu Kembali
- 4 Tips Bijak Menyikapi Bos yang Menjadikanmu Favoritnya
- 5 Momen HGN, Kemenag Agendakan Lomba Pembuatan Media Pembelajaran
- 1 22 Guru PAI di Rejang Lebong Lulus PPG
- 2 Bulog Segera Salurkan Banpang Tahap III Alokasi Desember
- 3 Fikri Thobari Terbuka dan Siap Rangkul Pesaingnya di Pilkada, Fikri : Mari Kita Bersatu Kembali
- 4 Tips Bijak Menyikapi Bos yang Menjadikanmu Favoritnya
- 5 Momen HGN, Kemenag Agendakan Lomba Pembuatan Media Pembelajaran