Pendaftaran Beasiswa BSI Tinggal 2 Hari Lagi, Ayo Buruan
Foto diambil dari web www.bsimaslahat.org --
BACA JUGA: Khusus Mahasiswa Aktif Dapatkan Beasiswa BRI, Buruan Segera Daftar
2. BSI Maslahat Scholarship Inspirasi
- Timeline BSI Maslahat Scholarship Inspirasi dapat dilihat melalui laman www.bsimaslahat.org
Dimana program beasiswa BSI Maslahat Scholarship Inspirasi ini ditujukan bagi mahasiswa prasejahtera yang dibuktikan dengan SKTM. Adapun syarat dan keuntungan mengikuti program beasiswa ini diantaranya :
- Merupakan mahasiswa aktif tahun ke-2 (semester 3) dan tahun ke-3 (semester 5)
- Mahasiswa ini termasuk dalam mahasiswa kategori prasejahtera dengan dibuktikan dengan SKTM
- Memiliki IPK Minimal 3,00
Sumber: