Resep Soto Mie Udang Kuliner Khas Lampung
Soto Mie Udang-ILUSTRASI/NET-
CURUPEKSPRESS.COM - Soto mie memang menjadi salah satu masakan khas Nusantara yang cukup terkenal.
Dan di beberapa daerah mempunyai masakan soto mie dengan ciri khas yang berbeda-beda.
Seperti soto mie khas Lampung yang mempunyai ciri khas tersendiri karena kuahnya terbuat dari kaldu udang.
Jadi daripada Sahabat makin penasaran nikmat dan sedapnya soto mie udang khas Lampung
Mari simak resep dibawah ini.
- 250 gr udang
- 1/2 btg sereh
- 1 lbr daun salam
- 2 lbr daun jeruk
- 500 ml air
Bumbu Halus :
- 4 bh bawang merah
- 3 siung bawang putih
- 1 btr kemiri
- 1/4 sdt merica bubuk
- 1/2 sdt ketumbar bubuk
- 1/4 sdt kunyit bubuk
- 1 cm jahe
- 1 cm lengkuas
BACA JUGA:Resep Sambal Soto Segar
BACA JUGA: Resep Soto Bandung
- Segenggam kerupuk udang, goreng
- 4 siung bawang putih, iris, goreng
Pelengkap :
- Mie telur
- Telur rebus
- Kerupuk Udang
- Bawang goreng
- Lontong
- Perasan jeruk kesturi / nipis
- Sambal
BACA JUGA:Resep Soto Daging Tanpa Santan Segar
Sumber: