Tips Menjaga Saluran Pencernaan pada Tubuh!
Saluran Pencernaan- Ilustrasi Curup Ekspress-
CURUPEKSPRESS.COM - Saluran pencernaan adalah rangkaian organ yang berfungsi untuk mencerna makanan.
Saluran pencernaan yang sehat adalah salah satu kunci hidup yang sehat. Jika Saluran pencernaan berfungsi dengan lancar, maka tubuh anda akan merasa nyaman.
Oleh karena itu, adapun tips menjaga saluran pencernaan pada tubuh adalah sebagai berikut.
BACA JUGA:Inilah Alasan Mengapa Orang yang Hobi Olahraga Memiliki Pencernaan yang Sehat
BACA JUGA:Melancarkan Pencernaan Ini Dia Cara membuat Jamu Temulawak Sederhana
Tips pertama menjaga saluran pencernaan adalah konsumsi makanan yang kaya akan serat.
Makanan yang kaya serat akan membantu mempercepat pergerakan usus dan mencegah sembelit.
Serat larut membantu menurunkan kadar kolesterol dan serat tidak larut akan membantu memperlancar buang air besar.
Tips kedua menjaga saluran pencernaan adalah konsumsi makanan yang mengandung probiotik.
BACA JUGA:Menjaga Kesehatan Pencernaan dengan Makanan Bebas Laktosa
BACA JUGA:Labu: Sayuran Kaya Serat untuk Menjaga Kesehatan Pencernaan
Makanan yang mengandung probiotik dapat membantu memperbaiki keseimbangan mikroflora dalam usus.
Makanan yang mengandung probiotik juga bisa mencegah gangguan pencernaan seperti diare atau sembelit.
Tips ketiga menjaga saluran pencernaan adalah kelola stres dengan baik.
Sumber: