REJANG LEBONG, CURUPEKSPRESS.COM - Dalam mempersiapkan agenda pelaksanaan Asesmen Nasional Berbasis Komputer (ANBK) tahun 2022.
Madrasah Ibtidayah Muhammadiyah (MIM) 10 Karang Anyar hanya mempunyai sebanyak 2 unit komputer yang bisa digunakan nya. Akan tetapi untuk melengkapi kekurangan komputer tersebut, pada pelaksanaan simulasi tahapan satu yang dilaksanakannya pada 3 - 6 Oktober mendatang, pihaknya terpaksa mencari solusi dengan meminjam kepada masing - masing guru yang mengajar di sekolahnya tersebut yang saat ini sudah tersedia 14 unit. Sehingga pihaknya merasa optimis kegiatan ANBK tersebut bisa dilaksanakannya. BACA JUGA: RL Miliki 49 Guru Penggerak BACA JUGA: Langgar Disiplin, Nasib 2 ASN Ditentukan Pekan Ini Hal tersebut disampaikan oleh kepala MIM 10 RL, Burhan Fajri SPdI melalui proktor ANBK MIM 10 Karang Anyar Tesmil Yanti SPd kepada wartawan pada Selasa 4 oktober kemarin. "Syukur alhamdulillah berkat bantuan semua dewan guru MIM 10 Karang Anyar sudah siap melaksanakan ANBK," ujarnya. Dikatakannya sikap optimis nya tersebut dikarenakan sejauh ini pada simulasi tahapan ke satu pihaknya sudah melaksanakannya dengan baik dan lancar. "Saat ini kami melaksanakan ANBK tersebut secara mandiri dan sejauh ini ya aman - aman saja lah, kemungkinan kami akan melaksanakan kegiatan ANBk dengan menerapkan 3 sesi pelaksanaannya," jalanya. BACA JUGA: 8 Kasus Baru PMK di Rejang Lebong BACA JUGA:Sekda : Kuota PPPK 205 Orang Sambungnya bahwasanya pihaknya berharap bahwasanya semoga pelaksanaannya hajat ANBK tersebut bisa terlaksana dengan baik sampai dengan hari pelaksanaannya pada tanggal 21 November sampai dengan 3 November mendatang.ANBK dengan 2 komputer, MIM 10 Karang Anyar
Rabu 05-10-2022,13:00 WIB
Reporter : AZIZ AHMAD
Editor : RICI DWI
Tags : #rejang lebong
#madrasah ibtidayah muhammadiyah
#karang anyar
#curupekspress
#anbk
#2 komputer
Kategori :
Terkait
Sabtu 09-11-2024,09:13 WIB
Debat Perdana Digelar Besok, Berikut Tema dan Moderator nya!
Minggu 11-08-2024,10:21 WIB
Resep Gado-Gado Makanan Khas Rejang Lebong
Minggu 30-06-2024,10:39 WIB
BREAKING NEWS : Pria Paru Baya di Rejang Lebong Tewas Gantung diri
Senin 17-06-2024,12:52 WIB
Kembali Terjadi, Sapi Qurban Kabur Saat Hendak Disembelih
Senin 17-06-2024,07:43 WIB
Salat Id, Ribuan Warga Muhammadiyah Padati Lapangan Setia Negara, Juga Bupati RL Drs Syamsul Effendi MM
Terpopuler
Jumat 22-11-2024,13:00 WIB
Viral! Beredar Isu Link Video 7 Menit Diduga Srikandi Seleb Tiktok
Jumat 22-11-2024,08:00 WIB
Tips Menurunkan Kadar Kreatinin yang Bisa Kamu Coba Dirumah!
Jumat 22-11-2024,09:00 WIB
Jangan Diabaikan! Berikut Langkah Mengatasi Laptop Blue Screen pada Windows 10
Jumat 22-11-2024,11:30 WIB
Tahun Ini, Normalisasi Sungai Musi Ditargetkan Selesai
Jumat 22-11-2024,11:00 WIB
Bantuan Seragam Gratis Diharapkan Tetap Sasar Madrasah
Terkini
Sabtu 23-11-2024,05:00 WIB
Menu Masakan Rumahan : Resep Gulai Siput
Sabtu 23-11-2024,03:00 WIB
Penyebab Hidung Mimisan Saat Tidur yang Jarang Diketahui
Sabtu 23-11-2024,01:00 WIB
Kenapa Motor Mati Saat Hujan dan Cara Mencegahnya
Jumat 22-11-2024,23:00 WIB
3 Rekomendasi Aplikasi Penghasil Uang yang Bisa Kamu Coba!
Jumat 22-11-2024,21:00 WIB