Inilah Strategi Pemasaran Shopee Melalui Flash Sale hingga ShopeePay

Senin 16-09-2024,20:17 WIB
Reporter : Anjela
Editor : Desi AP

CURUPEKSPRESS.COM - Shopee adalah platform belanja online yang paling banyak digunakan sekarang. Kesuksesan Shopee dalam menjangkau jutaan pengguna tidak lepas dari strategi pemasaran yang inovatif dan agresif.

Artikel ini mengulas berbagai taktik  pemasaran yang digunakan shopee, mulai dari flash sale hingga peluncuran ShopeePay.

 

1. Flash sale


ILUSTRASI/NET -ILUSTRASI/NET-

Flash sale adalah penjualan produk dengan diskon besar dalam waktu yang sangat terbatas.

srategi ini berhasil menarik para pengguna shopee untuk berbelanja, karena barangnya yang bagus tapi dengan harga yang miring.

BACA JUGA:Catat! Berikut Ini Referensi Toko Buku Yang Ada Di Shopee Untuk Mahasiswa Dengan Harga Murah

BACA JUGA:Naikkan UMKM Lokal, Shopee Hadirkan Serangkaian Program Keren

 

Shopee memanfaatkan flas sale traffic ke platformnya, terutama saat belanja besar seperti harbolnas, 11.11,dan 12.12.

Penawaran flash sale sering dipadukan dengan promosi lainnya,seperti cashback dan pengiriman gratis,yang dapat menamba daya tariknya.

BACA JUGA:5 Cara Cerdas Mendapatkan Diskon dan Voucher di Shopee

BACA JUGA:Muslimah Harus Tahu! 5 Rekomendasi Toko Jilbab Di Shopee Untuk Kuliah

 

Kategori :