CURUPEKSPRESS.COM - DANA adalah salah satu dompet digital yang sudah terkenal sejak peluncuran nya dan semakin populer seiring berkembang nya fasilitas yang di berikan aplikasi DANA.
Cara untuk mengisi saldo DANA adalah dengan melakukan top up, adapun salah satu tempat yang menyediakan fasilitas top up dana adalah Livin By Mandiri, simak uraian di bawah ini untuk mengetahui cara Top up DANA mandiri di Livin By Mandiri :
Adapun cara - cara nya adalah sebagai berikut :
Livin By Mandiri-ILUSTRASI/NET-
1. Buka aplikasi Livin’ by Mandiri yang ada di Smartphone anda, jika belum ada anda dapat menginstal aplikasi Livin By Mandiri di Playstore maupun AppStore
2. Kemudian Masuk ke akun Anda dan tekan Login.
BACA JUGA:Beasiswa BSI Scholarship Peluang Pendidikan Berkualitas dari Bank Syariah Indonesia
BACA JUGA:Panduan Lengkap Cara Menggunakan Aplikasi HSBC Mobile Banking
3. Jika sudah masuk anda dapat pilih menu Top Up pada beranda aplikasi.
4. Jika sudah maka tekan opsi E-Wallet.
5. Pilih DANA dan masukkan kode transfer Mandiri ke DANA (89508)
6. Masukkan nomor DANA yang ingin dituju
Dana-ILUSTRASI/NET-