Ide Jualan dan Cemilan Nikmat Resep Bakso Bakar Pedas.

ILUSTRASI/bakso bakar-ILUSTRASI/NET-
FOOD, CURUPEKSPRESS.COM - Cemilan satu ini pasti sering kamu temui di pinggir jalan atau di desa desa. Tapi kamu gk tau gimana cara buat saus bakaranya. Kita punya resep rahasia nya loh.
- 30 butir bakso ayam
- 2 butir bawang merah, haluskan
- 2 siung bawang putih, haluskan
- 2 buah cabai merah, haluskan
- 4 buah cabai keriting, haluskan
- 3 sdm saus sambal botolan
- 3 sdm kecap manis
- 2 lembar daun jeruk
- Gula dan garam, secukupnya
- 3 sdm minyak
BACA JUGA:
- Tumis semua bumbu. Tambahkan sedikit air dan masak hingga bumbu matang. Koreksi rasa. Tuang bumbu dalam wadah. Beri 3 sdm minyak dan aduk.
- Tusuk bakso dengan tusukan sate. Lumuri bakso dengan bumbu hingga merata. Panggang bakso sampai matang. Sajikan.
Sumber: