Tips Mengelola Gaji Bulanan agar Tidak Habis Sebelum Akhir Bulan

Tips Mengelola Gaji Bulanan agar Tidak Habis Sebelum Akhir Bulan

mengelola gaji- Ilustrasi Curup Ekspress-

 

5. Simpan Dana Darurat

Dana darurat berfungsi sebagai penolong dalam situasi tak terduga, seperti kehilangan pekerjaan atau kebutuhan biaya medis.

Sisihkan sebagian kecil gaji anda setiap bulan hingga terkumpul dana darurat setara 3-6 bulan pengeluaran.

Itulah tips yang dapat membantu anda mengelola gaji bulanan dengan lebih baik, sekian semoga membantu!

 

Sumber: