Kamu Harus Tahu! Ini Tips Mengantisipasi Kejahatan Siber Quishing di Bank BRI

Kamu Harus Tahu! Ini Tips Mengantisipasi Kejahatan Siber Quishing di Bank BRI

Bank BRI-Disway,id-

CURUPEKSPRESS.COM - Kejahatan siber quishing adalah sebuah kejahatan online yang menggabungkan teknik phising dan teknologi quick respon atau QR yang biasanya digunakan untuk melakukan pembayaran elektronik. Kejahatan siber quishing ini seringkali terjadi di Bank BRI karena adanya upaya pencurian informasi dan data pribadi untuk mendapatkan kode PIN, OTP,  password pengguna.

Metode qhuising yang seringkali dilakukan oleh pelaku adalah mencoba untuk memanipulasi kode QR dengan tautan tujuan berupa situs phising untuk memasukkan aplikasi yang bertujuan jahat atau malware. Nah untuk menghindari kejahatan siber quishing di Bank BRI ini berikut ini adalah tips mengantisipasi kejahatan siber quishing di Bank BRI.

BACA JUGA:Bayar Cukup Tempel HP, Transaksi Tanpa Ribet Pakai QRIS TAP Brimo!

BACA JUGA: Renovasi Rumah Jelang Lebaran? KPR Renovasi BRI Bisa Jadi Solusi Cepat dan Mudah

 

1. Periksa Informasi Transaksi Secara Berkala

Tips mengantisipasi kejahatan siber quishing di Bank BRI yang pertama adalah dengan memeriksa informasi transaksi Bank secara berkala. Untuk menghindari kejahatan siber quishing di Bank BRI sebaiknya anda harus rajin memeriksa informasi transaksi secara berkala hal ini dilakukan agar anda bisa mengecek apakah ada aktivitas mencurigakan yang terjadi padahal anda tidak melakukannya.

 

2. Verifikasi Kode QR

Tips mengantisipasi kejahatan siber quishing di Bank BRI yang kedua adalah dengan memverifikasi kode QR. Sebelum melakukan transaksi anda sebaiknya memastikan jika kode QR itu berasal dari sumber resmi dan bonafide, pastikan juga nama dan identitas pedagang yang tertera sesuai dengan tujuan pembayaran yang anda inginkan, anda bisa mengkonfirmasi dan menanyakan kepada pedagang terkait atas nama merchant dan lembaga jasa keuangan pada tampilan QRIS untuk memastikan hal ini.

BACA JUGA:Anti Ribet! Begini Cara Tukar Uang Baru di Bank BRI untuk Persiapan Bagi-bagi THR Dihari Raya

BACA JUGA:Temukan Tempat Rekreasi Bukber Terdekat untuk Akhir Pekan dengan Bantuan Sabrina BRI!

 

3. Lapor Jika Ada Aktivitas Mencurigakan

Sumber: