Proyek Mall Ditarget Rampung Akhir Tahun
ARI/CE Bupati RL saat meninjau dan melakukan titik nol MPP beberapa hari lalu.--
"Dengan kondisi keuangan yang sangat terbatas ini tentu tidak akan langsung sempura, akan ada tahap-tahap selanjutnya. Tapi paling tidak artinya kita sudah berani memulai," ungkapnya.
Disisi lain, Plt Kepala Dinas Penanaman Modal dan Perizinan Terpadu Satu Pintu (DPMPTSP) Rejang Lebong, Agus SH menambahkan, MPP ini nantinya akan diisi oleh sebanyak 21 gerai.
Yang diantaranya 8 Organisasi Perangkat Daerah (OPD) internal dan 13 instansi vertikal.
"Terkait gerai itu sudah kita petakan, ada 21 gerai yang kita siapkan untuk dihuni," singkatnya.
BACA JUGA:
- Final, Mall Akan Didirikan di UPP Wabup Pastikan Kampus Tidak Dipindahkan
- Gedung UPP jadi Mall, Lalu Kampus UPP Kemana?
Sumber: