REJANG LEBONG, CURUPEKSPRESS.COM - Hewan ternak yang terserang penyakit mulut dan kuku (PMK) di wilayah Kabupaten Rejang Lebong (RL) seluruhnya sudah diberikan antibiotik dan multivitamin.
Dimana dikatakan Kepala Dinas Pertanian Perikanan dan Peternakan (Distankan) Kabupaten RL Ir Zulkarnain MT, sepanjang ada warga yang melapor kepada petugas atau penyuluh, semua ternak yang positif PMK sudah dilakukan pengobatan. "Bagi hewan ternak baik itu sapi, kambing ataupun kerbau yang terjangkit PMK, sudah kita beri obat," katanya. BACA JUGA : Ini Syarat Gaji 13 ASN Cair Kadis menerangkan, pemberian antibiotik dan multivitamin kepada ternak yang terjangkit PMK dinilai ampuh mengobati dan menyembuhkan penyakit tersebut. "Obat-obatan itu sudah teruji sehingga bisa menyembuhkan sakit PMK pada ternak," ucapnya. Bahkan sebut Zulkarnain, ada juga peternak yang memberi obat-obatan tradisional seperti air kelapa dicampur dengan gula aren dan telur. BACA JUGA : Petani Ujan Mas Dimakamkan dalam 1 Lubang Kemudian ada juga yang membuat ramuan buah mengkudu dicampur dengan gula aren. "Sejauh ini yang kami lihat upaya-upaya yang dilakukan peternak cukup efektif," ujar kadis. Berdasarkan pengalaman dari daerah lain, kata kadis, penggunaan buah mengkudu untuk ternak yang positif PMK bisa menjadi alternatif bagi peternak yang hewan ternaknya sakit. BACA JUGA : 199 Pohon di Rejang Lebong Bakal Dipangkas "Bahkan kita anjurkan, terus ada juga yang menganjurkan pakai Eco Enzim," sampainya. Sementara itu sambungnya, untuk total Kasus PMK sampai dengan Sabtu (2/7) lalu hewan ternak yang positif terjangkit PMK ada sebanyak 702 ekor. Namun ternak yang sudah dinyatakan sembuh ada 164 ekor, mati 3 ekor dan potong paksa 4 ekor. Sehingga sisa kasus positif PMK saat ini 531 kasusBuah Mengkudu Alternatif PMK
Senin 04-07-2022,15:09 WIB
Reporter : ARI MUHAMMAD RIDWAN
Editor : SARI APRIYANTI
Kategori :
Terkait
Kamis 02-01-2025,15:10 WIB
Catat Jadwalnya! Festival Durian Ke-2 di Rejang Lebong Akan Digelar Januari 2025
Sabtu 09-11-2024,09:13 WIB
Debat Perdana Digelar Besok, Berikut Tema dan Moderator nya!
Minggu 11-08-2024,10:21 WIB
Resep Gado-Gado Makanan Khas Rejang Lebong
Minggu 30-06-2024,10:39 WIB
BREAKING NEWS : Pria Paru Baya di Rejang Lebong Tewas Gantung diri
Senin 17-06-2024,12:52 WIB
Kembali Terjadi, Sapi Qurban Kabur Saat Hendak Disembelih
Terpopuler
Rabu 08-01-2025,22:00 WIB
Inilah Alasan Mengapa Generasi Sandwich Butuh Ruang Tersendiri
Rabu 08-01-2025,16:00 WIB
Pelit dengan Diri Sendiri, Apa Ini Ada Kaitannya dengan Trauma Finansial?
Rabu 08-01-2025,20:00 WIB
Wow! Ternyata Durian Ini Dijual dengan Harga yang Fantastis di Luar Negeri, Penasaran Berapa Harganya?
Kamis 09-01-2025,08:00 WIB
Ini Dia Alasan Mengapa Libido Anda Bisa Meningkat Usai Berolahraga
Rabu 08-01-2025,19:00 WIB
Shtt.. 5 Alasan Kenapa Kamu Harus Jago Main Crypto!
Terkini
Kamis 09-01-2025,14:00 WIB
Heboh! Virus HMPV Berpotensi Jadi Pandemi Part 2? Ini kata Ikatan Dokter Indonesia!
Kamis 09-01-2025,13:00 WIB
Geger! Virus HMPV Sudah Masuk Indonesia, Berikut Cara Mencegahnya!!
Kamis 09-01-2025,12:00 WIB
Geser Shin Tae-yong Sebagai Pelatih, Patrick Kluivert Sudah Jalin Komunikasi dengan PSSI Sejak Tahun 2023
Kamis 09-01-2025,11:00 WIB
Resmi Gantikan Shin Tae-yong, Begini Harapan Patrick Kluivert untuk Timnas Indonesia!
Kamis 09-01-2025,10:30 WIB