126 Warga Alami Gangguan Kejiwaan

126 Warga Alami Gangguan Kejiwaan

DOK/CE Terlihat Pendamping Rehsos saat meninjau warga pengidap gangguan jiwa di kabupaten Lebong.--

"Semua pasien masih rutin menjalani pengobatan, bahkan beberapa pasien sudah banyak kondisinya mulai membaik," lanjutnya.

Untuk penyembuhan pasien orang gangguan jiwa sendiri, ia mengakui tidak bisa dilakukan oleh pihaknya sendiri, melainkan harus melibatkan kerjasama seluruh stake holder, salah satunya peran serta Dinkes Lebong.

BACA JUGA:Soal Kuota Haji di Lebong, Begini Penjelasan Kemenag

BACA JUGA:Sstt!! 289 Dukungan DPD di Lebong Dinyatakan TMS

Terlebih peran serta pihak keluarga juga dinilai sangat penting terhadap kesembuhan para pasien ODGJ tersebut.

"Kami berharap semua pihak dapat bekerjasama untuk penyembuhan para pasien ODGJ, karena memang penyembuhan para pasien tidak bisa hanya dilakukan oleh petugas  kesehatan saja," singkatnya. 

Sumber: