Jika Jalan Pasar Hewan Curup Lumpuh, Angkutan dan BUS Bisa Gunakan Jalan Ini

Jika Jalan Pasar Hewan Curup Lumpuh, Angkutan dan BUS Bisa Gunakan Jalan Ini

Ike/CE Jalan Alternatif kedua untuk angkutan barang dan BUS jalan S Sukowati--

Adapun kembali tegaskan pihaknya, jalan S Sukowati digunakan, jika Pasar Hewan Kelurahan Talang Rimbo Lama Kecamatan Curup Tengah, Kabupaten Rejang Lebong (Curup) tidak dapat dilintasi.

Seperti yang terjadi pada 1 Juli 2024 kemarin adanya truk Hino BG 8581 LU warna putih hijau yang membawa muatan minyak mengalami patah as. Sehingga truk harus berhenti di badan jalan bagian kiri jika dari Pasar Hewan menuju ke arah korem.

"Kita langsung alihkan ke S Sukowati, untuk mengurai kemacetan di Simpang Perumnas atau Talang Rimbo," terangnya.

Dengan itu pihaknya terus mengimbau pada seluruh angkutan dan BUS yang melintasi kawasan Rejang Lebong Curup, untuk tidak over tonase, dan masih bisa berjalan dengan sewajarnya.

BACA JUGA:2024, Ini Daftar Perbaikan Jalan di Rejang Lebong

BACA JUGA:Jembatan Simpang Nangka RL Resmi Ditutup, Tetap Berhati - Hati Dijalan Alternatif

 

Serta tetap berada di jalur khusus yang telah disiapkan, saat melintasi wilayah Rejang Lebong, pasca perbaikan Jembatan Simpang Nangka, Desa Air Meles Atas Selupu Rejang, Kabupaten Rejang Lebong.

Sumber: