Begini Cara dan Syarat Ajukan Pinjaman KUR Bank Mandiri 2025 untuk Usahamu

Begini Cara dan Syarat  Ajukan Pinjaman KUR Bank Mandiri 2025 untuk Usahamu

Tabel KUR Mandiri 2025-Disway id-

CURUPEKSPRESS.COM - Ketika kamu memulai usaha tentunya kamu harus memiliki modal terlebih dahulu, untuk itu Bank Mandiri memberi kesempatan untuk kamu dengan pinjaman KUR.

Pinjaman KUR ini sudah dirancang khusus untuk membantu para pelaku usaha mikro,kecil dan menengah (UMKM) dengan mudah dan bunga yang rendah. Program Pinjaman KUR ini tentunya sangat memberikan bantuan untuk pelaku usaha yang membutuhkan dana pinjaman untuk modal agar bisnisnya berjalan dengan lancar.

BACA JUGA:Awas! Ini Risiko yang Harus Ditanggung Ketika Telat Membayar Angsuran KUR BRI 2025

BACA JUGA:Anti Ribet! Ini Cara Membayar Cicilan KUR BRI Hanya Lewat Mobile Banking BRImo

KUR Bank Mandiri ini adalah salah satu fasilitas pinjaman yang  diberikan kepada pelaku-pelaku usaha profuktif dengan bunga yang sangat terjangkau. 

Pada tahun 2025 , program ini tetap saja menjadi pilihan utama bagi para pelaku usaha yang ingin memperbesar bisnisnya. Berikut syarat dan cara mengajuan KUR Bank Mandiri pada tahun 2025 ini.

 

Syarat Umum Pengajuan KUR Bank Mandiri 2025

  1. Sebelum mengajukan, pastikan Anda memenuhi beberapa syarat berikut:
  2. Warga Negara Indonesia (WNI) dengan bukti KTP yang masih berlaku.
  3. Memiliki usaha aktif yang sudah berjalan minimal 6 bulan.
  4. Bukan anggota TNI, Polri, PNS, atau pegawai BUMN/BUMD.
  5. Tidak sedang menerima kredit produktif dari bank lain, kecuali kredit konsumtif seperti KPR, KKB, atau kartu kredit.
  6. Memiliki legalitas usaha, seperti NIB (Nomor Induk Berusaha) atau Surat Keterangan Usaha (SKU).

BACA JUGA:Anti Gagal! Berikut Ini Tips Mengajukan KUR BRI 2025 agar Lolos dengan Mudah

BACA JUGA:Jangan Sampai Salah! Ini Proses Pengajuan KUR BRI 2025 Secara Langsung ke Cabang BRI

 

Cara Agar Pengajuan Disetujui Cepat

  1. Perbaiki Riwayat Kredit dan Pastikan Anda tidak memiliki tunggakan kredit.
  2. Siapkan Rencana Penggunaan Dana dari Pihak bank akan mempertimbangkan pengajuan dengan rencana penggunaan dana yang jelas.
  3. Jaga Stabilitas Keuangan Usaha, tampilkan laporan keuangan yang stabil agar bank lebih percaya.
  4. Bangun Hubungan Baik dengan Bank Rekening aktif dengan transaksi rutin bisa menjadi nilai tambah.

Untuk mendapatkan dana KUR Bank Mandiri 2025 tidaklah sulit, asalkan Anda mempersiapkan semua persyaratan dengan baik.

Sebelum kamu mengajukan KUR Bank Mandiri 2025 perlu kamu lihat apakah kamu memenuhi kriteria untuk Pinajaman KUR tersebut atau belum.

Sumber: