Waspada Penyebab Kanker Kulit, dan Cara mencegahnya

Waspada Penyebab Kanker Kulit, dan Cara mencegahnya

ILUSTRASI/Kanker Kulit--

Menghindari paparan sinar matahari berlebihan, bisa menyebabkan kangker kulit, hindari paparan sinar matahari terutama pada pukul 10.00 sampai 16.00, disarankan untuk tidak menghindari sinar matahari sepenuhnya tubuh juga memerlukan sinar matahari karena tubuh memerlukan sinar matahari untuk vitamin D.

Vitamin D merupakan salah satu vitamin yang penting untuk meningkatkan imun tubuh. Tubuh memerlukan vitamin D yang menyerap kalsium untuk kesehatan otot, tulang dan gigi.

BACA JUGA: Khasiat Kelapa Buat Kulit Wajah Menjadi Putih

2. Menggunakan tabir surya

Menggunakan tabir surya bisa mencegah kangker kulit. Tabir surya mengandung bahan yang memantulkan, mencegah atau memantulkan.

sehingga bisa mengurangi penyerapan sinar UVB yang masuk ke dalam tubuh. Tabir surya juga dapat membantu melindungi Anda dari risiko terkena kanker kulit.

Oleh karena itu memakai tabir surya tidak hanya dilakukan pada saat kondisi terik, namun juga disarankan untuk memakainya kapan saja, indoor maupun outdoor.

BACA JUGA: Sering Dibuang, Ternyata Bagian Kulit Buah dan Sayur Ini Memiliki Banyak Manfaat

3. Menggunakan pakaian sebagai pelindung

Menggunakan pakaian sebagai pelindung dapat mencegah kangker kulit. Gunakanalah pakaian yang menutupi kulit untuk menghindari sinar matahari saat keluar rumah.

Anda bisa menggunakan celana panjang, baju panjang topi dan kaca mata hitam. hal itu bisa anda lakukan untuk melindungi kulit dari sinar UV, Tapi ingat, jika kulit tidak terkena sinar matahari juga memiliki bahaya loh!

BACA JUGA: Tips Merawat Wajah Tanpa Skin Care: Rahasia Kulit Sehat dan Cerah

4. Menjaga sistem kekebalan tubuh

Dengan menjaga sistem kekebalan tubuh yang sehat akan melawan tumbuhnya kangker kulit. Jaga kesehatan tubuh dengan menjaga pola makan agar tetap seimbang, berolahraga rutin, tidur cukup, dan menghindari stres berlebihan. Jika memiliki kondisi kesehatan tertentu yang memengaruhi sistem kekebalan tubuh, konsultasikan dengan dokter untuk mendapatkan saran yang tepat.

BACA JUGA: Rahasia Kulit Segar Sepanjang Hari: Tips Ampuh yang Perlu Kamu Tahu!

Sumber: