Hal yang Bisa Membuat Kita Tidak Sengaja Mengonsumsi Mikroplastik

Hal yang Bisa Membuat Kita Tidak Sengaja Mengonsumsi Mikroplastik--
3. Pakaian Sintetis
Pakaian yang terbuat dari bahan sintetis seperti bisa melepaskan mikroplastik ke lingkungan saat dicuci. Ketika mencuci pakaian berbahan sintetis serat-serat mikroplastik akan terbawa ke air limbah yang akhirnya dapat masuk ke sistem air dan makanan.
4. Polusi Udara
Mikroplastik juga dapat terkandung dalam udara yang kita hirup. Partikel plastik yang terlepas dari berbagai sumber, seperti ban mobil yang tergerus, atau debu dari bahan plastik lainnya, bisa menyebar ke udara. Ketika kita menghirup udara yang tercemar mikroplastik, partikel tersebut bisa masuk ke dalam tubuh melalui saluran pernapasan. Penelitian menunjukkan bahwa mikroplastik juga bisa ditemukan di dalam paru-paru manusia.
BACA JUGA:Jangan Salah Waktu! Ini Panduan Konsumsi Kopi dan Teh yang Disarankan Dokter di Ramadan
BACA JUGA:Makanan yang Tidak Boleh Dikonsumsi Bersama Kopi
5. Produk Kecantikan dan Perawatan Kulit
Beberapa produk kecantikan dan perawatan kulit mengandung mikroplastik sebagai bahan tambahan. Mikroplastik biasanya digunakan dalam scrub, masker wajah atau pasta gigi untuk memberikan tekstur atau efek eksfoliasi. Meskipun banyak produk kecantikan sekarang mulai menghindari penggunaan mikroplastik akan tetapi masih ada sejumlah produk yang mengandung bahan tersebut dan dapat masuk ke tubuh ketika digunakan.
6. Partikel Mikroplastik dalam Tanah dan Pertanian
Mikroplastik juga bisa terakumulasi dalam tanah akibat polusi plastik yang dibuang sembarangan atau digunakan dalam produk pertanian. Saat tanaman tumbuh di tanah yang terkontaminasi mikroplastik ada kemungkinan mikroplastik ini masuk ke dalam tanaman dan akhirnya dikonsumsi manusia ketika makan sayur atau buah.
BACA JUGA:Satu Langkah Menuju Perubahan! Ini Tips Meningkatkan Konsumsi Air Putih Harian
BACA JUGA:5 Tips Efektif Mengurangi Konsumsi Gula untuk Gaya Hidup Sehat
7. Air Minum dari Keran
Sumber: