Asik, PPPK Penyuluh Pertanian Dibuka Lagi
ILUSTRASI/NET Kepala Dinas Pertanian Kepahiang Hernawan SPKP--
Disamping itu, dikatakan Hernawan, hingga saat ini pihaknya belum merekrut kembali tenaga harian lepas (THL) PPL, sehingga aktivitas penyuluhan pertanian sampai dengan April mendatang bisa dikatakan stagnan.
Karena, berdasarkan regulasi dan ketersediaan anggaran pada Dinas Pertanian, alokasi anggaran untuk pembiayaan honor THL hanya cukup 9 bulan saja.
BACA JUGA:Pasal Main Bilyard, Dua Remaja Kena Tikam
BACA JUGA:Mangkrak, Proyek Waterpark Belum ada Kejelasan, Baru Jalan 20 Persen
"Untuk THL penyuluh pertanian baru akan kita rekrut pada April mendatang, itupun hanya akan dipekerjakan selama 9 bulan saja sesuai dengan anggaran yang ada. Sementara kegiatan penyuluhan pertanian 4 bulan ini bisa dikatakan stagnan," tutup Hernawan.
Sumber: