Angka Stunting Rejang Lebong Terendah Kedua Tingkat Provinsi Bengkulu

Angka Stunting Rejang Lebong Terendah Kedua Tingkat Provinsi Bengkulu

NICKO/CE Data capaian perkembangan data prevalensi kasus stunting tahun 2022 di Provinsi Bengkulu.--

BACA JUGA:77 Peserta Lulus PPPK Kesehatan di Rejang Lebong

BACA JUGA:Perubahan Regulasi, BLT DD Hanya 15 Persen

Sindang Dataran jadi Fokus Penanganan

SEMENTARA itu, berdasarkan survei dan pengukuran yang dilakukan oleh Tim Penanganan Percepatan Stunting (TPPS) Kabupaten Rejang Lebong.

Di tahun 2023 ini Kecamatan Sindang Dataran memiliki angka tertinggi untuk stunting nya, yakni sebesar 13,7 persen.

Karena nya Zulfan mengatakan, Kecamatan Sindang Dataran tersebut merupakan salah satu lokus kecamatan yang akan menjadi pusat perhatian dalam upaya penanganan stunting di Kabupaten Rejang Lebong.

BACA JUGA:Surya : Harus Ada Inovasi Baru Soal PAD

BACA JUGA:Pendaftar PPS Tembus 2.237 Orang

"Dibanding dengan kecamatan lain, angka stunting di Kecamatan Sindang Dataran jauh lebih tinggi. Karena nya meski ada 36 desa dari 15 kecamatan yang menjadi lokus penanganan stunting. Kecamatan Sindang Dataran akan menjadi lokus yang sangat harus diperhatikan untuk penangananya," tutup Zulfan.

Sumber: