Honor Tidak Dibayar, GAD Ngadu ke Dewan

Honor Tidak Dibayar, GAD Ngadu ke Dewan

CE ONLINE - Tiga perwakilan dari Guru Agama Desa (GAD) yang ada di Rejang Lebong, Jumat (18/12) pagi mendatangi gedung DPRD Rejang Lebong. Apa pasal ? Hal ini guna menyampaikan keluhan kepada Komisi I DPRD Kabupaten Rejang Lebong terkait belum dibayarkan honor.
"Kita sengaja datang kesini untuk ngadu prihal yang terjadi saat ini di GAD," sampai salah Satu Perwakilan GAD Rejang Lebong, Andilian Prasetio.
Dikatakannya, bahwa pihaknya datang berkaitan dengan belum dibayarnya honor GAD selama 2 bulan yakni honor untuk bulan November dan Desember. Dengan harapan, pihak DPRD bisa memberikan solusi. Adapun alasan, tidak dibayarkannya honor mereka tersebut dengan alasan jika bagian kesra dengan anggaran yang ada hanya cukup untuk membayarkan anggaran honor GAD selama 10 bulan saja. Bersambung....

Baca Selengkapnya di Koran Harian Curup Ekspress Edisi Sabtu, 19 Desember 2020

IKUTI JUGA AKUN MEDSOS CE DIBAWAH INI:

Sumber: